Kamis, 16 Desember 2010

Fitur Lebih Baik untuk Memanajemen Password Browser Anda


0
Beberapa situs [misalnya, jejaring sosial atau situs belanja] mengharuskan kita untuk memberikan sejumlah data pribadi dalam hal ini, password. Tapi tahukah Anda jika aktivitas tersebut dilakukan secara sembarangan, justru akan mengancam keselamatan data rahasia Anda. Karena, bisa saja ada sejenis program pencuri data yang menguntit password Anda untuk kemudian dicuri secara diam –diam. Lamantine Software menawarkan satu produknya, Sticky Password yang memungkinkan pengguna untuk menyimpan dan mengelola kumpulan password dari situs web dengan cara aman.
Setelah diinstal, program ini akan mengambil alih tugas manajemen password pada browser Anda dan membatasi akses password tersebut sesuai yang Anda inginkan. Dengan ini, Anda dapat menghemat waktu saat mengisi formulir registrasi di situs tertentu karena program ini secara otomatis akan mengingat kembali data yang telah dimasukkan didalamnya. Selain itu, Anda juga tidak perlu khawatir lagi akan kehilangan atau lupa password Anda karena semua telah ditangani oleh Sticky Password. Program ini mendukung Windows XP/Vista/7 namun untuk browser versi 32bit saja.


Key Features :
  • No need to remember all those passwords.
  • Keeps your personal data secure.
  • Automatic form filling.
  • Protection from phishing and key loggers.
  • Take your passwords wherever you go.

Detail Penawaran
Umumnya, Sticky Password akan disediakan untuk dijual dengan harga sekitar $29.99 untuk satu lisensi yang diberikan. Namun sebagai bagian dari promosinya, kali ini Anda boleh untuk mengambil manfaat dari produk versi lebih lama, Sticky Password 4.1 (versi terakhir Sticky Password 5.0) secara gratis dan resmi.

“ Untuk mendapatkan kode lisensi asli dari Sticky Password 4.1 adalah mengunjungi halaman berikut kemudian isi nama depan pada 'Vorname', nama belakang Anda (Nachname), dan alamat email valid Anda untuk registrasi permintaan kode lisensi. Selanjutnya request kode lisensi Anda akan dikirimkan melalui email yang telah Anda cantumkan tadi.”



Halaman Registrasi : http://www.stickypassword.de/
Link Download : Sticky Password 4.1.exe (7.02 MB)

Category :

0 comments: