Buat kita yang hobi menonton film DVD di komputer, menyalin secara langsung konten video yang terdapat pada keping DVD tentu akan cepat menguras space harddisk kita. Karena biasanya ukuran video untuk satu DVD film tak kurang dari 2 GB. Alternatifnya, kita bisa menggunakan software DVD ripping seperti ImTOO DVD Ripper ini untuk menyalin sekaligus mengkonversi video/film yang ada didalam sebuah keping DVD sehingga ukurannya menjadi lebih kecil, memudahkan kita untuk menyimpannya di harddisk atau memainkannya pada perangkat pemutar video portabel seperti iPod, iPhone, iPad, Apple TV, PS3, PSP, dan sebagainya.
Diantara fitur-fitur andalan ImTOO DVD Ripper :
- Mendukung berbagai format video SD dan HD seperti AVI, MPEG, WMV, MP4, H.264/AVC, RM, MOV, XviD, 3GP, FLV, VOB, ASF, dan DV.
- Mengekstrak file audio dari film DVD kemudian menyimpannya dalam pilihan format MP3, WMA, WAV, RA, M4A, AAC, AC3, dan OGG.
- Mengambil screenshot video dan menjadikannya sebagai gambar JPG, GIF, PNG, dan BMP.
- Mengedit video, menambahkan efek, dan menambahkan subtitle.
- Transfer video secara langsung ke iPod, iPad, iPhone atau PSP sesaat setelah proses ripping.
DOWNLOAD
SETUP INSTALLER | ImTOO DVD Ripper 6 - 32.06 MB
SERIAL ACTIVATION | ImTOO DVD Ripper 6
Kompabilitas Sistem : Microsoft® Windows XP (SP2 atau sesudahnya), Windows Vista, Windows 7
Homepage : Imtoo.com
0 comments: