Sabtu, 25 Februari 2012

Software untuk Mengatasi Fatal Error pada DirectX


1
DirectX, bagi seorang gamer, tentu bukan hal yang asing lagi di telinga, malahan ada yang bilang DirectX merupakan salah satu komponen dari game itu sendiri. Sebenarnya DirectX (menurut situs Wikipedia) adalah sekumpulan API (perintah) untuk menangani berbagai tugas dalam pemrograman multimedia dalam sistem operasi Windows. DirectX, pada sebuah game, digunakan untuk memaksimalkan kualitas suara dan tampilan gambar supaya tampak lebih nyata.


Nah, mungkin suatu hari terjadi kesalahan (error) pada DirectX kita maka tugas AthTek Reinstall DirectX EZ ini untuk mengatasi masalah tersebut tanpa mengharuskan kita untuk menginstall ulang seluruh sistem operasi Windows.

Download AthTek Reinstall DirectX EZ v5.36 versi terbaru silahkan cek di sini.

AthTek Reinstall DirectX EZ bisa dipasang pada Windows 98/2000/2003/2008 (R2), XP (minimal SP2), Vista, dan Windows 7

Homepage : http://www.athtek.com/reinstall-directx.html

Category :

1 comments: